gambar lumba lumba melahirkan merupakan peristiwa alami yang jarang sekali tertangkap kamera dan lumba-lumba hidung botol ini melahirkan anaknya dengan mengeluarkan ekor anaknya terlebih dahulu .. sang induk kemudian membimbing bayinya dengan lembut ke permukaan dan mereka berdua berenang untuk pertama kalinya
foto yang sangat langka, lumba2 melahirkan bisa tertangkap kamera
melahirkan dengan ekor keluar terlebih dahulu
sang anak lahir masih berlumuran darah
gambar-gambar ini diambil di wildlife park pool Rimini, Italy, potograpernya,Mr. Stanzani, bilang, "mengambil foto dengan sudut yang baik sangat sulit."
Stanzani sendiri telah mengumpulkan foto lumba-lumba hampir selama 14 tahun dan ia berkata biasanya lumba-lumba melahirkan di malam hari sehingga kualitas cahayanya sangat buruk dan sulit diabadikan
berenang berdampingan berdua bersama ibunda tercinta
lumba2 yang sedang melahirkan biasanya menjauh dari jendela kolam saat melahirkan dan meskipun dekat dengan jendela, kadang kualitas airnya yang kotor. saat itu saya sungguh sangat beruntung." pada saat pengambilan gambar ada tiga orang photographer dan tiap photographer berada di masing-masing jendela kolam bawah air dan Mr. Stanzani berada di jendela yang tepat.. "jangankan mengambil gambar, photographer yang lain malah tidak bisa melihat kejadian ini," kenang Mr. Stanzani
induk lumba2 yang untuk pertama kalinya mengajarkan anaknya beraksi
saat sang induk membantu anaknya berenang untuk pertama kalinya
Sumber :
orbit-unik.blogspot.com
4/28/11
Proses Lumba Lumba Melahirkan
Posted by zainal at 3:41 AM
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment